kudengar suara
dari kampung halaman
memanggil pulang
kurasakan rindu
bergetar di hati
dipeluk sejuk pagimu
ada gemuruh kenangan
bila sekilas terlintas
wajahmu kampungku
bergegas di pagi ibukota
kau memburu waktu
masih ada kampungmu?
Jakarta, 3 Agustus 2010
(ilustrasi williekhonggo/ yuk ke bagian bawah blog dan klik iklannya untuk informasi berharga dan mencerahkan)
Comments
Post a Comment